Fakultas Ushuluddin UIN Imam Bonjol Padang Angkat FGD di MTI Pasia
Fakultas Ushuluddin UIN Imam Bonjol Padang adakan Focus Grub Discussion (FGD) Evaluasi Pemberdayaan Pondok Pesantren Se- Kabupeten Agam Bertempat di Pondok Pesantren Tarbiyah Islamiyah Pasia. (11/12) Pada FGD kali ini Fakultas Ushuluddin mengangkatkan tema ” Sinergitas Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama dan Pondok Pesantren di Kabupaten Agam Sumatera Barat Dalam Mempersiapkan Kader Ulama” Kegiatan FGD […]
Lanjut Membaca