Afrizal Dipercaya Sebagai Ketua Umum Alumni Periode 2022-2025
Struktur Kepengurusan Alumni Madrasah Tarbiyah Pasia Resmi dikukuhkan oleh Dewan Kehormatan terhitung tanggal 17 Mei 2022. Hal ini berdasarkan Surat Keputusan Nomor: Istimewa/KPTS/TF/ALUMNIMTI-P/V/2022 tentang Pengesahan Pengurus Pusat Alumni Madrasat Tarbiyah Islamiyah Pasia Periode 2022-2025 yang dibacakan oleh Rahmat Efendi. Afrizal terpilih sebagai ketua umum pada Musyawarah Besar Ikatan Alumni Madrasah Tarbiyah Islamiyah Pasia yang dilaksanakan […]
Lanjut Membaca